Medan, UraiNews.com.
Universitas Potensi Utama menandatangi MOU dengan PMI Medan, Selasa (26/11) disela sela Acara Pelantikan Pengurus Dewan Kehormatan PMI Medan, 2024 – 2029 dilaksanakan di Hotel Mulia Medan, Selasa (26/11).
Kepengurusan PMI Medan yang Baru yang terpilih untuk ke Tiga kali adalah ;
Ketua Umum ; DR. H. Musa Rajeksah S.Sos. M. Hum
Ketua Harian Jhon Ismadi Lubis.
Sekretaris Palacheta
Bendahara Syahruddin Siregar
Acara Penandatanganan MOU dengan Universitas Potensi Utama diwakili oleh Rektor Prof. Dr. Rika Rosemeli M.Kom, Azhari P. Suwondo Spd M.Hum sebagai Dekan Fakultas Ilmu sosial & Kependudukan, dan Stevani Sinambela Ketua Program Studi Hubungan Intrrnasional .
Kerjasama antara Universitas Potensi Utama dengan PMI Medan ini meliputi Pembentukan KSR PMI (Korps Sukarela Palang Merah Indonesia) mencakup bantuan mahasiswa untuk penanggulangan bencana, penanggulangan sampah, Donor Darah dan kegiatan sosial lainnya yang menjadi Unit Kegiatan Mahasiswa.
“Setelah Perekrutan nantinya diadakan Pembekalan terhadap Mahasiswa yang sudah Jadi Anggota”, kata Rektor Prof. Dr. Rika Rosemeli M.Kom yang diwakili oleh Azhari P. Suwondo Spd M.Hum, Dekan Fakultas Ilmu sosial & Kependudukan,
By. Marisal R Purba.